Sabtu, 18 Agustus 2012

Pemantauan Arus Mudik Lebaran 2012



Untuk SENKOM Kecamatan Balongbendo,mengadakan POS PAM PEMANTAUAN ARUS MUDIK LEBARAN di perempatan By Pass Balongbendo bersama dengan jajaran dari POLSEK Balongbendo.
Sebagai organisasi Sentra Komunikasi,kami menggunakan alat komunikasi sebagai berikut :

  1. HT (Handy Talky)
  2. Milist Telkom Flexy
  3. Hand Phone
  4. Aplikasi Eqso SENKOM via Internet (Komunikasi Seluruh Nusantara) dengan digabungkan Handy Talky
Pada hari kamis tanggal 23 Agustus 2012,SENKOM BALONGBENDO terploting untuk PAM di POSPAM INDUK terminal Purabaya Bungurasih.
PAM di bagi menjadi 3 shift,shift 1 (pagi) mulai dari pukul 07:00-15:00 ,untuk shift 2 (sore) mulai pukul 15:00-23:00 dan shift 3 (malam) mulai pukul 23:00-07:00 pagi.
Guna mempersempit ruang gerak tindak kejahatan,SENKOM BALONGBENDO bersama jajaran POLISI dari POLSEK WARU mengadakan patroli di dalam terminal Bungurasih.
Dengan diadakan PAM ini agar tercipta rasa aman bagi pemudik dan lancar sampai tujuan.


Tidak ada komentar:

Arsip Senkom Balongbendo


Entri Populer

. Senkom Mitra Polri Kecamatan Balongbendo: Pemantauan Arus Mudik Lebaran 2012