CARA SETTING HT Yaesu VX-6R:
1. Pada mode VFO, masukkan Frek RX.
2. Simpan pada Memory dengan pencet FW 1 kali dan arahkan ke nomor memory lalu pencet lagi 1x (contoh memory 1)
3. Masih di mode VFO, masukkan Frek TX. JANGAN LUPA TSQ,DCS diseting dulu bila pakai tsq atau dcs
4. Simpan Memory TX dengan menimpa nomor memory RX, caranya pencet FW lalu putar dial ke nomor memory RX (contoh tadi memory 1), setelah ke angka memory 1, tekan dan tahan PTT lalu pencet FW satu kali.
5. ke mode memory, lihat apakah pada nomor memory 1 tadi keluar tanda + - di bagian atas
6. anda sudah berhasil memprogram duplex pada VX-6R
Tidak ada komentar:
Posting Komentar